Dear pa Hotma
Sesuai dengan kepanjangan dari SIO yaitu Surat ijin Operasi.
maksudnya setiap peralatan kerja yang mengunakan mesin dan di
operasikan oleh manusia, menurut undang undang, harus di buatkan
ijinnya, seperti halnya mesin mesin seperti LIFT barang, forklift
wajib di buatkan SIO nya, tidak hanya itu, mesin kompresor yang di
gunakan oleh tukang tambal ban, sebenarnya wajib di buatkan SIOnya.
SIO di ibaratkan STNK pada kendaraan bermotor
Maksud dari SIO adalah untuk di ketahui apakah mesin tersebut layak di
gunakan, apakah tidak berbahaya untuk pengunanya.
Sedangkan SIM forklift sama seperti SIM pada umumnya, namun SIM
forklift hanya khusus untuk mengendarai forkliftnya saja, sekarang ini
seringkali forklift yang suka berjalan di jalan raya, apabila ada
rajia dari kepolisian, pengemudi forklift wajib memperlihatkan dua
sim, baik sim B dan sim Forklift.
demikian sedikit info dari saya, mungkin dari rekan rekan lain ada
yang akan menambahkan.
regrads
lesmana
Pada tanggal 30/11/10, Hotma Dorha <dorha_hotma@yahoo.com> menulis:
> Dear Rekans,
>
> Bisa dijelaskan singkat SIO dan SIM Forklift itu apa dan kegunaannya untuk
> apa?
>
>
> Terimakasih sebelumnya
>
>
> Hotma
>
>
>
> ________________________________
> From: Lesmana Sys <lesmana.sys7@gmail.com>
> To: HRM-Club@yahoogroups.com
> Sent: Tue, November 30, 2010 12:58:32 PM
> Subject: Re: [HRM-Club] SIO atau SIM Forklift
>
>
> Betul apa yang di katakan pak agus,,
>
> untuk SIO dan SIM Forklift di keluarkan oleh Disnaker wilayah
> setempat, jadi silahkan menghubungi petugas disnaker dan khusus SIO,
> nantinya akan terbit satu buku hard paper yang berisi ijin SIO.
>
> Pada tanggal 30/11/10, Agus Poewantoro <ga@fcc-indonesia.com> menulis:
>> Kalau di kami urusnya dengan Disnaker setempat
>>
>>
>>
>> Agus Poerwantoro
>>
>> PT. FCC INDONESIA
>>
>> HRD Section ( PGA Dept. )
>>
>> Jl. Maligi III Lot.J-1, Kawasan Industri KIIC
>>
>> KARAWANG - 41361
>>
>> Tel. 021-89110605
>>
>> Fax. 021-89110606
>>
>> ________________________________
>>
>> From: HRM-Club@yahoogroups.com [mailto:HRM-Club@yahoogroups.com] On
>> Behalf Of romanna.renteria@gmail.com
>> Sent: 29 Nopember 2010 21:13
>> To: HRM-Club@yahoogroups.com
>> Subject: [HRM-Club] SIO atau SIM Forklift
>>
>>
>>
>>
>>
>> Bapak/Ibu,
>>
>> Apakah ada yg tahu bagaimana cara mengurus SIO atau SIM Forklift ?
>>
>> Terima kasih atas bantuan bapak/ibu,
>>
>> Salam,
>>
>>
>>
>>
>
>
>
>
>
http://www.hrm-indonesia.com/
SLOGAN : HRM MEMANG BEDA
LOW PRICE, HIGH QUALITY & EASY TO APPLICATION
HRM CLUB - HRM SCHOOL - HRM INDONESIA
MENUJU 25.000 MEMBER
-----------
MILIS INI ADALAH MILIS SERIUS DLM SHARING & DISKUSI BUKAN SEKEDAR KONKOW, GUYONAN, ATAU MAIN-MAIN, KAMI BEDA DGN MILIS LAIN
KAMI AKAN HILANGKAN DISKUSI YANG ISINYA KONKOW, GUYONAN ATAU MAIN-MAIN.
KARENA POSITIONING KAMI ADALAH MILIS SERIUS
KARENA SLOGAN KAMI ADALAH HRM MEMANG BEDA
------------
Member Milis ini lebih dari 11.500 orang terdiri HR Director, HR Manager, Assnt Manager & HR SPv, akademisi & HR Consultant, bahkan CEO Perusahaan sehingga diskusinya berbobot dan bergizi.
Program-program HRM Club:
1. Training:
Public House - Harga member
Inhouse - Harga member
2. Konsultasi - Harga Member
3. Recruitment service / search executive - Harga Member
Saat ini HRM sering diminta untuk membantu membenahi sistem HR & Organsasi sampai bisa diaplikasikan dilapangan & kami undang anda utk bergabung bersama-sama belajar praktek implementasi sistem HR & Organisasi. Saat ini kami menangani rata-rata 3-4 perusahaan dalam sebulan untuk praktek pendampingan & konsultasi
Bila anda punya kemampuan dalam bidang training & konsultasi HR, mempunyai jiwa pengabdian & tidak terlalu komersial, & ingin bergabung dengan Team HRM Club.
silahkan kirim CV anda ke: teamhrmclub@yahoo.com
subject: Bergabung dengan tim HRM Club
Sebutkan bidang keahlian anda
Iffah
Pengelola
http://www.hrm-indonesia.com/
Di dukung para konsultan & trainer SDM yang mumpuni & membumi.
Bila email yahoo anda bouncing yakni tdk bisa menerima email lagi, silahkan kunjungi web:
http://groups.yahoo.com/unbounce
Bila belum berhasil juga, hubungi email pengelola di:
HRM-Club-owner@yahoogroups.com
0 comments:
Post a Comment